ABDUL HAMID MUDJIB HAMID BERSHOLAWAT

Senin, 25 Agustus 2014

Sabda Rosululloh SAW yang langsung diterima dari-Nya Oleh Al-Imam Al-Habib 'Abdulloh bin 'Alawi Al-Haddad RA

===========
Quthbul Irsyad Wa Ghoutsul 'Ibad Wal Bilad Al-Imam Al-Habib 'Abdulloh bin 'Alawi Al-Haddad RA pernah Mimpi bertemu Rosululloh SAW. "Ya Rosulalloh... berilah aku satu ucapan-MU / Sabda-MU yang belum pernah engkau sampaikan kepada para Sahabat. Aku minta sabda khusus untukku yang langsung aku terima dari Engkau Ya Rosulalloh. Lalu Rosululloh SAW bersabda yang artinya : 
1. ﻣﻦ ﺍﺗﺨﺬ ﺳﺒﺤﺔ ﻟﻴﺬﻛﺮ ﺍﻟﻠﻪ ﺑﻬﺎ ﻛﺘﺐ ﻣﻦ ﺍﻟﺬﺍﻛﺮﻳﻦ ﺍﻟﻠﻪ ﺫﻛﺮ ﺑﻬﺎ ﺃﻭ ﻟﻢ ﻳﺬﻛﺮ Siapa yang memegang tasbih, maka dia dicatat sebagai orang yang bertasbih meskipun dia tidak bertasbih/membaca tasbih. 
2. ﻣﺎﺯﺍﻝ ﺭﻳﺢ ﻗﻬﻮﺓ ﺍﻟﺒﻦ ﻓﻲ ﻓﻢ ﺍﻹ ﻧﺴﺎﻥ ﺗﺴﺘﻐﻔﺮ ﻟﻪ ﺍﻟﻤﻼﺋﻜﺔ Siapa yang minum kopi selama aroma kopi itu masih ada dimulutnya, maka Malaikat akan memintakan ampun."(kopi yang untuk pengajian/qiyamul lail) dapat Istighfarnya Malaikat. 
3. ﻣﻦ ﺟﻠﺲ ﺑﻴﻦ ﻳﺪﻱ ﻭﻟﻲ ﺍﻟﻠﻪ ﺣﻲ ﺃﻭ ﻣﻴﺖ ﻓﻜﺄﻧﻤﺎ ﻋﺒﺪ ﺍﻟﻠﻪ ﻓﻲ ﺯﻭﺍﻳﺎ ﺍﻷﺭﺽ ﺣﺘﻰ ﻳﻨﻘﻄﻊ ﺇﺭﺑﺎ ﺇﺭﺑﺎ Barang siapa mengunjungi seorang Wali yang masih hidup maupun yang telah meniggal dunia, maka ibadah mengunjungi wali itu, lebih baik daripada ibadah selama 70 tahun sampai tulangnya putus-putus.
=============
Inilah kenikmatan dari Alloh SWT melalui salah satu Dzurriyyah/keturunan Rosululloh SAW  yang mulia kedudukan lahir dan batinnya di hadapan Kakek beliau yang Agung Sayyidina Muhammad SAW. ﺍﻟﻠﻬﻢ صَلِّ ﻋﻠﻲ ﺭﻭﺡ ﺳﻴﺪﻧﺎ ﻣﺤﻤﺪ ﻓﻲ ﺍﻻﺭﻭﺍﺡ ﻭ ﻋﻠﻲ ﺟﺴﺪﻩ ﻓﻲ ﺍﻻﺟﺴﺎﺩ ﻭ ﻋﻠﻲ ﻗﺒﺮﻩ ﻓﻲ ﺍﻟﻘﺒﻮﺭ ﻭ ﻋﻠﻲ ﺍﻟﻪ ﻭ ﺻﺤﺒﻪ ﻭﺳﻠﻢ 

Wallohu a'lam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar